Tips Menghemat Biaya Pernikahan


Setiap pasangan kekasih mempunyai impiannya masing-masing, Tetapi sayangnya, pernikahan masih diidentikan dengan biaya yang besar. Mahalnya biaya pernikahan sering kali menimbulkan masalah bagi pasangan yang akan melaksanakannya. Padahal, pernikahan mengurangi kesakralan dan kesucian itu sendiri.


Ada beberapa tips untuk bisa menghemat biaya pernikahan Anda, berikut beberapa tips menghemat biaya pernikahan :


1. Ubah midset kamu tentang pernikahan


Pernikahan bukanlah tujuan akhir dari pencarian pasangan hidup, melainkan awal baru menjalani hidup bersama berumah tangga. Pernikahan akan tidak berarti ketika Anda tidak mendapatkan kebahagiaan saat menjalani kehidupan bersama pasangan. Oleh karena itu, bijaklah dalam mengelola biaya pernikahan. Tidak perlu memaksakan budged yang dimiliki, gunakan budged seperlunya alangkah baiknya persiapkan tabungan untuk kedepannya.


2. Membatasi jumlah undangan pernikahan


Salah satu hal yang membuat dana pernikahan membersar yaitu jumlah tamu undangan. Jika jumlah tamu yang datang membludak maka biaya catering pun juga ikut membludak. Oleh karena itu undanglah tamu seperlunya saja, misal tetangga, kerabat, sahabat. 


3. Pilih acara di hari kerja


Hal ini dilakukan untuk mengakomodir kedatangan para tamu. Harga sewa gedung sebagai tempat pernikahan pada hari kerja jauh lebih murah ketimbang biaya sewa pada akhir pekan.


4. Baik menyewa dari pada membeli 


Menyewa set pakaian pernikahan jauuh lebih murah dari pada membeli barangnya secara utuh. Dengan menyewa kamu akan lebih menghemat biaya pernikahan.


Berikut tadi beberapa tips agar bisa menghemat biaya pernikahan kamu! Semoga membantu.


Baca Juga : Rekomendasi Website Undangan Digital Gratis


Kamu masih bingung mau pesan undangan pernikahan dimana? cuma di Aura Production menyediakan berbagai macam undangan pernikahan, Kamu tidak perlu repot-repot untuk memikirkan undangan pernikahan Kamu. Masalah harga? Aura Production menyediakan harga yang murah tanpa menguras banyak biaya Kamu! Hasilnya juga memuaskan, prosesnya cepat, amanah tentunya. 


Mau pesan undangan untuk pernikahan? kalian bisa hubungi TELP/SMS/WA : 087832435566 [Klik kontak kami di bawah] Cetak Undangan Pernikahan tercepat dengan kualitas terbaik dan banyak bonusnya


Kunjungi Lazada Kami


Kunjungi Tokopedia Kami

Tidak ada komentar:

Adbox